1/25
Looks like no tags are added yet.
Name | Mastery | Learn | Test | Matching | Spaced |
---|
No study sessions yet.
Definisi osteomyelitis
Inflamasi tulang akibat infeksi organisme, bisa lokal atau pada beberapa regio
Ciri-ciri osteomyelitis akut
<2 minggu
Paling sering pada anak-anak, secara hematogen
Paling sering di metafisis, krn struktur vaskulernya yg khas
Pada dewasa, infeksi hematogen paling sering di vertebra drpd tulang panjang
Ciri-ciri osteomyelitis subakut
2-3 minggu
Paling sering di distal femur & proksimal dan distal tibia
Distribusi skeletal lebih bervariasi
Ciri-ciri osteomyelitis kronik
>3 minggu
Paling sering disebabkan oleh
Staph. aureus
E. coli
S. pyogenes
Proteus
Pseudomonas
PALING PALING sering karena Staph. epidermidis
Faktor agen osteomyelitis
Staph. aureus (60-85%)
Strep. hemolyticus (8-10%)
H. influenzae
Faktor hospes osteomyelitis
Usia
88% anak2 — rentan cedera dan jatuh
dewasa — krn penyakit masa kecil atau infeksi sekunder
Jenis kelamin — paling sering laki2
Status ekonomi — paling sering kelompok sosioekonomi rendah
Jalur masuk mikro-organisme
Direk
Luka pada kulit (akibat pinprick, luka tusuk, laserasi, fraktur terbuka, operasi)
Indirek
Lewat aliran darah dari lokasi yg jauh (hidung atau mulut, traktus napas, usus, traktus genitourinaria)
Hubungan hairpin bend arrangement dgn infeksi osteomyelitis
Bakteri masuk dgn mudah lewat jalur arteri —> terhalang dgn struktur katup serta pompa vena yg tidak semudah arteri —> terperangkap bersama trombosis vena dan stuck —> bakteri berkembang biak di venula
Ciri-ciri infeksi pyogenik akut
Pembentukan pus atau abses (efek lokal)
Penyebaran lanjut lewat sirkulasi limf atau darah (efek sistemik) —> limfangitis & limfadenopati, bakteremia & septikemia, dgn reaksi sistemik (fatiq, demam/pireksia ringan, toksemia, syok)
Aspek umum infeksi kronis
Terjadi sesudah infeksi akut atau sudah sedari awal
Pembentukan jaringan granulasi (kombinasi proliferasi fibroblastik & vaskuler) —> fibrosis
Faktor yg memengaruhi respons hospes thdp infeksi
Usia pasien
Pasien muda atau lansia sgt rentan
Status gizi
Malnutrisi
Imunosupresan
Komorbiditas spt diabetes
Faktor lokal
Otot rusak dan badan asing
Struktur tulang yg kaku —> lebih rentan thdp cedera vaskuler dan kematian sel
Manifestasi klinis osteomyelitis akut
Nyeri
Demam
Tidak mampu mengangkut beban
Leukositosis
LED naik
CPR naik
Manifestasi klinis osteomyelitis subakut
Nyeri dekat salah satu sendi besar selama bbrp minggu atau bulan
Jalan pincang
Bengkak
Atrofi otot
Nyeri tekan lokal
Leukosit normal, kadang dgn LED naik
Manifestasi klinis osteomyelitis kronik
Nyeri
Pireksia
Eritema dan nyeri tekan rekuren
Jaringan lunak di sekitarnya bengkak dan mengerut/membentuk lipatan
Ada sinus yg menempel pd tulang di bawahnya
Sekret seropurulen
Gambaran X-ray polos osteomyelitis akut
Minggu 1 —> biasanya tdk ada abnormalitas
Minggu 2 —> pembentukan tulang baru periosteum
Fase akhir —> penebalan periosteum dan bercak rarefaction/penurunan densitas dari metafisis
X-ray osteomyelitis subakut
Lesi radiografik / kavitas radiolusens —> paling sering pada metafisis
Kadang kavitas lesi dikelilingi sklerosis halo
X-ray osteomyelitis kronis
Resorpsi tulang, terutama bercak-bercak hipodens
Hilangnya trabekulasi
Penebalan periosteum
Prinsip Tx osteomyelitis
Analgesia dan upaya suportif umum
Istirahatkan daerah yg terdampak
Antibiotik atau kemoterapi —> kalo gagal. baru bedah
Bedah jaringan infeksius dan nekrotik
Definisi tendon sheath
Kompartemen tertutup yg meluas dari palmar crease distal hingga ke sendi DIP
Patogen penyebab tenosinovitis paling sering
Staph. aureus
Patofisiologi tenosinovitis
Bisa disebabkan oleh trauma penetrasi ke tendon sheath
Bisa menyebar scr sekunder dari:
Felon —> infeksi pd ujung jari (fingertip pulp)
Sepsis sendi
Deep space infection
Infeksi menyebar ke selubung sinovial yg mengelilingi tendon fleksor
Patofisiologi horseshoe abscess
Berkembang dari tenosinovitis fleksor pyogenik yg menyebar
Selubung tendon jempol dan kelingking bisa terhubung pada level pergelangan tangan
Infeksi pada satu jari bisa menyebabkan infeksi langsung pada selubung tendon jari di sisi yg beda
Gejala klinis tenosinovitis
Nyeri dan bengkak
Umumnya timbul scr lambat (24-48 jam)
Biasanya timbul scr lokal dari sisi palmar dari satu jari
Hasil pemfis tenosinovitis
Kanavel signs
Postur fleksi dari jari yg terdampak
Nyeri tekan pd tendon sheath
Nyeri hebat saat ekstensi pasif dari jari
Bengkak fusiformis pd jari
Hangat dan eritema pd jari yg terdampak
Tx non operatif tenosinovitis
LAKUKAN JIKA EARLY PRESENTATION
Rawat inap
Antibiotik IV
Imobilisasi tangan
Splint
Elevasi tangan
Observasi
Tx operatif tenosinovitis
Debridement + antibiotik IV yg spesifik kultur
Indikasi
Emergensi
Late presentation
Tdk ada perbaikan setelah 24 jam Tx non-operatif