Perkembangan Ekonomi Digital

Fintech adalah financial technology, contohnya seperti BCA yang bisa cardless, bisa transfer ke luar negeri secara cepat dan gampang, dan e-money yang mudah di pakai.

E-Commerce adalah pembelajaan online

Servis-servis seperti gojek, grab, ruangguru dan sejasa adalah contoh “On-Demand Services”

Kelebihan dari menggunakan online, ada opsi fixed price atau harga yang tetap. Dulu, kita bayar sesuai argo, dimana harga tidak selalu sama, karena menyesuaikan dengan kondisi.

Apa saja kekurangan dari barter/bertukar

  1. Tidak Praktis (Harus membawa setiap kali ingin menukar)

  2. Sulit menemukan standar ukuran

  3. Nilai barang yang tidak sama (susah setuju dengan value suatu barang)

  4. Beban bawaan (karena nilai tidak sama, sehingga bawa yang se-value dengan yang ingin ditukar sama)

Dulu, bank adalah penyimpanan emas, dan berevolusi untuk menjadi tempat penyimpanan uang. Karena kesusahan untuk membawa barang seharga yang ingin ditukar, diganti dengan emas. Tanda bukti diberi dari penyimpanan emas dan bisa ditukar-tukar ke orang dan itulah menjadi uang kertas. Uang kertas adalah bukti kekayaan.

Tanggal: Senin, 21 January

robot